Implementasi Kurikulum Merdeka bersama BBPPMPV BEO Malang

ikm-boe 16654464001-min

Pemahaman terkait Kurikulum Merdeka, BBPPMPV BOE Malang menggelar kegiatan Implementasi Penguatan Kurikulum Merdeka SMK se Wilayah Madiun di SMK Negeri 1 Mejayan dengan Fasilitator dari BBPPMPV BOE Malang dan Cabang Dinas Pendidikan Wilayah Kabupaten Madiun.

Kegiatan IKM dibuka oleh Kepala Cabang Dinas Pendidikan Wilayah Kabupaten Madiun (Supardi, SH M.Pd.)  mengatakan bahwa “SMK PK akan menjadi sekolah rujukan di tahun 2022”.

ikm-boe 16654464002-min

Aktualisasi implementasi penguatan Kurikulum Merdeka melalui program IKM  ini selama 2 hari dipaparkan oleh Bpk. Supomo, selaku narasumber dari BBPPMPV BOE Malang dengan mempertajam beberapa materi, yakni :

  1. Pembelajaran Mandiri dan Platform Merdeka Mengajar
  2. Merancang Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila
  3. Pemanfaatan Platform Teknologi
  4. Pembelajaran Berbasis Data

ikm-boe 16654464003-min ikm-boe 16654464004-min

banner-ppdb